TENTANG ATS
PERATURAN
TANYA JAWAB
BERITA & ACARA
TENTANG ATS
PERATURAN
TANYA JAWAB
BERITA & ACARA
KONTANACADEMY WORKSHOP : SPT TAHUNAN PPH CORETAX: MITIGASI, TIPS DAN KERTAS KERJA
Di masa transisi Coretax System, banyak Wajib Pajak masih gamang dalam memenuhi kewajiban perpajakan, termasuk pelaporan SPT Tahunan 2025.
DAFTAR SEKARANG
PANDUAN RINGKAS CORETAX DJP
DOWNLOAD NOW
FAQ PMK 66 TAHUN 2023
Tentang Perlakuan Pajak Penghasilan atas Penggantian atau Imbalan Sehubungan dengan Pekerjaan atau Jasa dalam Bentuk Natura dan/atau Kenikmatan
DOWNLOAD PDF
MENGATASI MASALAH PAJAK
Gunakan ruang Tanya Jawab kami untuk menemukan solusi bagi permasalahan perpajakan anda.
TANYA ATS SAJA
PERATURAN PERPAJAKAN
Butuh update terbaru peraturan pajak? Informasi lengkap keputusan menteri terkait pajak?
DAPATKAN DISINI
Tanya Jawab Pajak
Daftar FAQ terkait Insentif Pajak Untuk Wajib Pajak Terdampak Wabah Virus Corona (PMK-23/PMK.03/2020)
- ATS Team
Daftar FAQ terkait Kebijakan perpajakan dalam Perpu Nomor 1 Tahun 2020
- ATS Team
Selamat Sore, Mohon penjelasannya PT X adalah pemegang saham di PT Y PT X perusahaan yang tdk ada transaksi, memang hanya untuk jadi pemegang saham di PT Y. Modal di setor di PT X 600Jt dengan total aktiva 2.5M sedangkan di PT Y, PT X pemegang saham 50% senilai 2.5M selama ini PT X sendiri belum pernah...
- IRMAWATI
Saya ingin menanyakan perihal pajak selisih kurs. Semisal kita ada saving diluar negri sebesar 100k aud, yg dikenakan tax diindonesia itu bagaimana hitungannya? Misal taun 2020 uang 100k aud Taun 2021 101k aud. 1k aud itu adalah interest. Interest pasti kena pajak. Bagaimana dgn uang 100k nya? Apakah...
- Agnes
Siang ATS, saya mau bertanya, mohon pencerahannya. Ayah saya (tidak ada usaha) meninggal tahun 2019 (warisan berupa 1 rumah tinggal) dan setelah itu saya membuat surat wasiat di notaris, dimana penerima warisan adalah 3/4 bagian rumah untuk Ibu saya yg Ibu rumah tangga (tidak memiliki NPWP) dan 1/4 rumah...
- Angeline
Dengan hormat, Saya bingung dengan topik Ekualisasi Harga Pokok Penjualan pada SPT PPH Badan dengan SPT Masa PPN, maksudnya bagaimana ya pak/ibu? soalnya kan perusahaan tempat saya bekerja adalah perusahaan manufacture, jd di akhir periode pasti ada sisa stok bahan baku dan barang jadi..jadi seandainya...
- Julia
Dear ATS Konsultama, Saya ingin bertanya mengenai cara perhitungan pajak atas penghasilan investasi reksa dana di luar negeri. Selama ini dalam pelaporan SPT pribadi, selalu saya cantumkan dalam unit reksa dana karena memang sejak beli reksa dana tersebut sampai pelaporan SPT terakhir tidak pernah dijual...
- Enriel
Yayasan di tempat saya bekerja baru saja mendirikan PT pada tahun 2019 lalu. Sejauh ini kami telah menempatkan dana sebesar Rp 200juta sebagai modal kerja PT tersebut. Yang ingin saya tanyakan bagaimana perhitungan pajak PPH badan yayasan atas modal yang telah disetor tersebut? Terima kasih
- Irawati
Dear ATS Consulting, Saya mau bertanya soal spesimen yang erat kaitannya dengan e-faktur. Jika direktur kami ganti akan tetapi bukan penandatangan faktur pajak, apakah kami perlu membuat surat pengajuan spesimen penandatangan ke KPP setempat sementara sudah ada sertifikat elektronik? Jika kami tidak...
- Yuni Puspitasari
Dengan hormat WP seorang Agen Properti yg tergabung di sebuah Kantor Properti. Setiap kali menerima komisi, dipotong PPh oleh Kantor & diberi Bukti Potong 1721-VI dgn Kode Objek Pajak 21-100-09. Misal TOTAL komisi setahun Rp. 10 juta (Total DPP Rp. 5 juta) dipotong PPh Rp. 250 ribu sehingga ditransfer...
- David Hadi
Selamat Pagi Pak Saya Rita bekerja di perkebunan kelapa sawit saat ini sedang diperiksa ada yang mau saya tanyakan mengenai perubahan hutang ke modal ttg tgl yang digunakan apakah terjadinya perubahan modal tgl saat semua pemegang saham setuju dan dibuatkan oleh akte notaris atau tgl pengesahan mentri...
- RITA VALENTINA
Saya ingin menanyakan kepada bapak, sebut saja PT. X yang pemegang sahamnya terdiri dari Tn. A (sebagai ayah) dan Tn.B (sebagai anak kandung). Jadi apabila saham yang dimiliki Tn.A dihibahkan kepada Tn.B bagaimana aspek pajaknya?. Karena yang saya ketahui bahwa hibah dari orang tua kepada anak kandung...
- Erwin
Tahun lalu omzet penjualan perusahaan di tempat saya bekerja turun hampir 40% daripada nilai di tahun 2014. Perusahaan pun menderita rugi di 2015. Yang menjadi pertanyaan, selama Januari sampai dengan Desember 2015, kami telah menyetor PPh Pasal 25. Yang mau saya tanyakan apakah bisa uang muka pajak...
- Handy Himawan
Saya ingin menanyakan mengenai biaya pengobatan karyawan bagi perusahaan. Apakah pengobatan karyawan itu bisa dibiayakan untuk mengurangi laba atau tidak?. Karena untuk biaya pengobatan Direktur dan Komisaris sering meminta klaim kepada perusahaan atas biaya pengobatan baik di luar negeri maupun di dalam...
- Yenny
lihat pertanyaan lain
UPDATE PERATURAN PAJAK
6 Januari 2026
Keputusan Menteri Keuangan Nomor: 1/MK/EF.2/2026
Nilai Kurs Sebagai Dasar Pelunasan Bea Masuk, Pajak Pertambahan Nilai Barang Dan Jasa Dan Pajak Penjualan Atas Barang Mewah,...
31 Desember 2025
Peraturan Menteri Keuangan Nomor: 117 Tahun 2025
Perubahan Atas Peraturan Menteri Keuangan Nomor 124 Tahun 2024 Tentang Organisasi Dan Tata Kerja Kementerian Keuangan
31 Desember 2025
Peraturan Menteri Keuangan Nomor: 119 TAHUN 2025
Pengelolaan Dana Alokasi Khusus Nonfisik
31 Desember 2025
Peraturan Menteri Keuangan Nomor: 118 Tahun 2025
Perubahan Atas Peraturan Menteri Keuangan Nomor 66/PMK.02/2021 Tentang Tata Cara Pengelolaan Iuran Dan Pelaporan Penyelenggaraan...
31 Desember 2025
Peraturan Menteri Keuangan Nomor: 120 Tahun 2025
Penetapan Kurang Bayar Dan Lebih Bayar Dana Bagi Hasil Pada Tahun 2025
30 Desember 2025
Peraturan Menteri Keuangan Nomor: 111 Tahun 2025
Pengawasan Kepatuhan Wajib Pajak
30 Desember 2025
Peraturan Menteri Keuangan Nomor: 113 Tahun 2025
Pengembalian Cukai
30 Desember 2025
Peraturan Menteri Keuangan Nomor: 112 Tahun 2025
Tata Cara Penerapan Persetujuan Penghindaran Pajak Berganda
30 Desember 2025
Peraturan Menteri Keuangan Nomor: 114 Tahun 2025
Perlakuan Atas Bantuan Atau Sumbangan Termasuk Zakat Atau Sumbangan Keagamaan Yang Sifatnya Wajib, Serta Harta Hibahan Dalam...
30 Desember 2025
Keputusan Menteri Keuangan Nomor: 10/MK/EF/2025
Tarif Bunga Sebagai Dasar Penghitungan Sanksi Administratif Berupa Bunga Dan Pemberian Imbalan Bunga Periode 1 Januari 2026...
lihat semua peraturan
BERITA PAJAK
FAQ PMK 66 Tahun 2023
Tentang Perlakuan Pajak Penghasilan atas Penggantian atau Imbalan Sehubungan dengan Pekerjaan atau Jasa dalam Bentuk Natura dan/atau...
baca lebih lanjut
Perluasan Insentif Pajak Antisipasi Dampak Ekonomi Pandemi COVID-19
baca lebih lanjut
Persyaratan Perluasan Sektor Insentif Pajak Hadapi Corona Telah Tersedia Secara Online
Perluasan sektor usaha yang dapat menerima insentif pajak dalam rangka mengurangi beban ekonomi wajib pajak akibat wabah Covid-19 telah...
baca lebih lanjut
Pemerintah Tambah Sektor Usaha Penerima Fasilitas Pajak Hadapi Dampak Ekonomi COVID-19
Pemerintah melalui Menteri Keuangan telah menambah jumlah sektor usaha yang dapat menerima fasilitas pajak dalam rangka mengurangi...
baca lebih lanjut
lihat lebih banyak berita